1. Rebus Ayam Dalam Air Dingin
Ingat, selalu rebus ayam dalam air yang masih dingin dan bukan mendidih.
Tujuannya agar pori-pori daging bisa terbuka dan kaldunya bisa keluar maksimal.
Hal ini juga berlaku kalau kita membuat soto dengan daging sapi.
Baca Juga: Resep Soto Madura Enak, Menu Andalan Untuk Makan Malam Akhir Pekan
Baca Juga: Cara Membuat Kuah Soto Gurih dan Harum Aromanya Ala Pedagang, Wajib Tahu Triknya
Baca Juga: Resep Soto Sulung Enak, Kreasi Soto Nikmat Untuk Makan Siang
2. Blender Bumbu Halus Dengan Minyak
Bumbu halus untuk soto harus diblender sampai halus betul.
Nah, supaya halus, bumbu biasanya butuh cairan.
Jangan tambahkan air, tetapi sebaliknya gunakan minyak saja.
KOMENTAR