1. Masak Bubur Sampai Kental
Percaya atau tidak, semakin kental bubur, semakin lama juga bubur jadi dingin.
Jadi, sebisa mungkin hindari masak bubur yang terlalu encer.
Masak bubur sampai kental supaya bubur ayam tetap panas tahan lama.
Tapi ingat, ya, bubur harus terus diaduk saat dimasak karena bubur yang kental lebih rawan gosong.
Baca Juga: Resep Bubur Ketan Kacang Hijau Enak, Kudapan Legit yang Juara Saat Siang Hari
2. Gunakan Panci Berbahan Tebal
Kalau mau bubur ayam tetap panas tahan lama, masak dalam panci yang bahannya agak tebal.
Soalnya, semakin tebal pancinya, panas di dalamnya akan makin sulit keluar.
Misalnya panci berbahan baja atau stainless steel.
Hasilnya, bubur ayam tetap panas tahan lama.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini.
5 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja Serba Minuman, Dijamin Otentik dan Enak Banget
KOMENTAR