Obati tenggorokan kering dan gatal secepat kilat
Air liur merupakan salah satu komponen utama untuk kesehatan rongga mulut dan tenggorokan.
"Kita bisa menelan air liur ini untuk membasahi sehingga menghilangkan rasa tenggorokan," kata dr. Dina.
Disarankan juga untuk mengurangi konsumsi makanan pedas, asam, dan lemak tinggi untuk mencegah tenggorokan kering dan gatal.
Selain itu, makanan keras seperti kerupuk, juga wajib dihindari karena teksturnya dapat menggesek tenggorokan ketika ditelan.
"Sebenarnya untuk menjaga kesehatan tenggorokan tidaklah rumit."
"Anda hanya perlu memastikan pola makan yang baik dan menerapkan perilaku hidup sehat," jelas dr. Dina
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul: Tenggorokan Kering dan Gatal saat Puasa, Apa yang Harus Dilakukan?
KOMENTAR