SajianSedap.com - Resep Square Fried Chicken, sajian istimewa untuk akhir pekan yang dibuat dengan balutan crakcers yang renyah.
Kalau ingin santap malam di akhir pekan dengan hidangan yang mirip buatan resto, segera hadirkan Resep Square Fried Chicken ini.
Tenang saja, untuk membuat Resep Square Fried Chicken yang enak dan imut ini sangat mudah.
Baca Juga: Resep Ayam Goreng Lada Garam Enak, Menu Makan Malam Nikmat Ala Resto Chinese Food
Waktu: 45 Menit
Sajian: 4 Porsi
Bahan:
1 buah dada ayam, potong kotak 2x2cm
1 sendok teh air jeruk lemon
1 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
2 sendok makan saus tomat untuk pelengkap
500 ml minyak untuk menggoreng
Bahan Pelapis:
100 gram tepung terigu
2 butir telur, kocok lepas
12 buah crackers sayur, hancurkan kasar
Cara Mencuci Jersey Bola yang Benar, Jangan Pakai Mesin Cuci Kalau Tak Mau Rusak
KOMENTAR