Sajiansedap.com - Apakah anda penggemar jeroan?
Anda pasti sangat makan hati setiap kali jeroan jadi kambing hitam munculnya penyakit.
Namun, untuk beberapa yang kondisi kesehatannya mendukung, jeroan bisa jadi sumber gizi loh.
Bagi pecinta jeroan, mungkin ini membuat sedikit bernapas lega karena jeroan juga memiliki manfaat tak terduga.
Dikutip dari Healthline, jeroan juga sumber zat besi dan protein yang baik.
Baca Juga: Resep Sate Paru Goreng Enak, Lauk Serba Goreng Nikmat Dari Jeroan Sapi
Ada bermacam-macam jenis jeroan yang bisa disajikan menjadi bermacam menu masakan.
Jenis-jenis tersebut, antara lain: hati, lidah, jantung, ginjal, otak, babat, dan pankreas.
Kira-kira apa sajakah manfaat jeroan untuk kesehatan?
Mari kita simak bersama.
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR