Sajiansedap.com - Apakah yang anda lakukan ketika di pagi hari?
Tidak bisa dipungkiri, seperti sarapan, bangun pagi, terpapar sinar matahari pagi, hal-hal ini memang sering dikaitkan dengan upaya mendapatkan tubuh sehat dan ideal.
Muncul pula trend untuk mengonsumsi makanan maupun minuman tertentu, contohnya air hangat dan lemon.
Apakah anda pernah mendengarnya?
Banyak blogger kesehatan dan kecantikan yang menyatakan mereka rajin minum air hangat dengan perasan lemon setiap pagi.
Minuman ini dianggap memiliki beberapa manfaat kesehatan untuk tubuh, seperti membantu melancarkan pencernaan.
Namun, minum air hangat dicampur perasan lemon ternyata juga menimbulkan efek merugikan, lho!
Yuk kita simak faktanya berikut ini.
Baca Juga: 4 Manfaat Lemon Tea bagi Kesehatan, Salah Satunya Membasmi Racun
5 Cara Aman Hilangkan Panu di Kulit, Gak Perlu Obat Tetes yang Rasanya Panas saat Dipakai
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR