SajianSedap.com - Siapa yang makanan favoritnya adalah mi ayam?
Mi ayam merupakan makanan khas Indonesia yang disukai banyak orang.
Rasanya yang gurih dengan mi dan ayam yang dicampur memberikan kepuasan sendiri bagi penikmatnya.
Bahkan kini mi ayam tak lagi jadi santapan diwaktu tertentu.
Kita bisa menikmati mi ayam kapan saja bahkan jadi menu sarapan di pagi hari.
Nah, kunci utama kenikmatan dari mi ayam adalah dari kuah mi ayam itu sendiri, nih.
Hanya tambah kuah mi ayam sedikit, cita rasa dari mi ayam yang kita makan jadi tambah 100 kali lebih enak.
Maka dari itu, kita wajib tahu nih cara membuat kuah mi ayam yang rasanya nampol di lidah.
Cara Ampuh Mengusir Lalat dan Belatung di Tempat Sampah, Cukup Tabur 1 Bahan ini
KOMENTAR