4. Atur pola makan
Makanan yang Anda makan tidak hanya memengaruhi kesehatan secara keseluruhan, tetapi dapat membantu meningkatkan kondisi medis tertentu.
Dalam studi pada 2017, 24 persen orang mengatakan bahwa diet mereka memengaruhi gejala rematik.
Penelitian mengungkap, diet dapat memperlambat perkembangan rematik dan mengurangi kerusakan pada sendi.
Baca Juga: Bukan Cuma Air Putih, Ini 4 Makanan untuk Obat Dehidrasi, Enak dan Gampang Dicari!
Jenis makanan yang dikomendasikan untuk mengatasi rematik, yakni penuh dengan antioksidan dan sifat anti-inflamasi, seperti:
- Sayuran mentah atau sedikit dimasak
- Rempah-rempah, termasuk kunyit dan jahe
- Buah
- Yogurt
Sementara, para penderita rematik dianjurkan untuk membatasi makan makanan olahan, gula, dan produk hewani.
Source | : | Serambi News |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR