Merendam Kol dengan Air Garam
Kalau semua wortel sudah selesai, Anda bisa beralih mengolah kol.
Nah ini yang membuat kol tetap segar.
Siapkan semangkuk air dingin dan masukkan 1 cubit garam ke dalamnya.
Kol yang sudah dipotong ternyata akan lebih cepat menghitam.
Baca Juga: Resep Salad Buah Saus Jeruk, Camilan Sehat Dari Aneka Buah Segar
Larutan air garam ini akan mencegah hal ini terjadi.
Selain itu, air dingin akan membuat kol tetap renyah dan segar.
Selanjutnya, Anda bisa langsung memotong kol.
Jika sudah terpotong semua, masukkan ke dalam air larutan garam.
Anda bisa merendamnya sambil diremas-remas.
Artikel berlanjut setelah video berikut.
Cara Mencuci Jersey Bola yang Benar, Jangan Pakai Mesin Cuci Kalau Tak Mau Rusak
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR