SajianSedap.com - Memasak jadi salah satu kegiatan yang dilakukan secara rutin hampir oleh setiap orang.
Tidak heran jika setelah masak, sampah hingga noda minyak di dinding pasti berserangan.
Apalagi jika Anda menggoreng ikan atau daging ayam, biasanya minyak akan meledak.
Alhasil, dapur Anda akan penuh noda minyak.
Jika tidak segera dibersihkan, noda minyak ini bisa menjadi kerak hiam yang lebih sulit dibersihkan.
Agar hal ini tidak terjadi ternyata ada cara jitu yang bisa Anda coba.
Modalnya cuma tepugn maizena dan cuka saja lho.
Lantas bagaimaan cara pakainya?
Berikut ulasannya untuk Anda.
Baca Juga: Cuma 30 Detik! Lakukan Trik Ini untuk Bersihkan Kulit Kuning Pada Ceker, Gak Perlu Rebus Lama-lama
Cara Membersihkan Noda Minyak di Dinding Dapur
Tak hanya kotor, sisa minyak di dinding juga dapat menyebabkan bau tak sedap.
Source | : | tribunlifestyle.com |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR