Loyang seperti ini biasanya masih punya lapisan coating yang bisa membuat kue kering tidak menempel.
2. Sering-sering mengganti loyang lidah kucing.
Semakin pudar lapisan coatingnya (semakin tidak mengkilap) maka kemampuan loyang untuk membuat kue tidak menempel juga makin menurun.
3. Loyang lidah kucing sebaiknya tidak digunakan untuk memanggang kue lain.
Jadi, siapkan loyang kue lidah kucing khusus di rumah.
4. Loyang boleh dioles margarin yang cukup tebal.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini.
Baca Juga: Resep Nastar Gulung Bintik Wijen, Kue Kering Lebaran Nikmat yang Selalu Dicari
Sebaiknya gunakan mentega putih supaya lidah kucing tidak menempel di loyang dan mudah dilepaskan.
5. Kue lidah kucing harus segera dilepaskan dalam keadaan panas-panas.
Ketok aja loyangnya sedikit, maka kue lidah kucing akan segera lepas.
5 Cara Aman Hilangkan Panu di Kulit, Gak Perlu Obat Tetes yang Rasanya Panas saat Dipakai
KOMENTAR