Tetapi jangan khawatir, Anda bisa mengandalkan bawang merah goreng untuk mengurangi gejala alergi.
Quercetin pada bawang merah bertindak sebagai antihistamin alami yang dapat mencegah pelepasan histamin.
Hal ini dapat mengurangi keparahan reaksi inflamasi dan pernapasan seperti asma alergi, bronkitis, dan alergi musiman.
2. Menurunkan Gula Darah
Senyawa tanaman yang terkandung dalam bawang merah dapat membantu menurunkan kadar gula darah.
Dalam penelitian tikus dengan resistensi insulin diberi ekstrak bawang merah setiap hari selama 8 minggu.
Hasilnya menunjukkan perbaikan signifikan dalam resistensi insulin dan penurunan gula darah.
3. Menjaga kesehatan jantung
Penelitian telah menunjukkan senyawa organosulfur dan antioksidan dalam bawang merah bermanfaat untuk menjaga kesehatan jantung.
Sirkulasi darah bisa lancar sehingga menurunkan risiko terkena penyakit jantung.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR