SajianSedap.com - Siapa yang suka minum teh?
Pasti banyak yang suka ya.
Saat ini kalau mau membuat teh memang gampang banget.
Hanya cukup masukan teh celup ke air panas, teh pun langsung jadi.
Apalagi kini teh celup juga hadir dalam beragam merek ya.
Nah, kalau habis bikin teh, pasti kantung tehnya akan Anda buang begitu saja ya.
Tapi daripada dibuang ke tong sampah mending Anda coba taruh di kulkas saja.
Mungkin Anda pada heran membacanya.
Namun, dengan melakukan hal tersebut efek dahsyat ini bisa terjadi loh.
Baca Juga: Enjoying F&B in a Serene Park: Urban Farm at PIK 2 Returns With More Foods, More Fun Activities
Ternyata kantong teh celup bekas ini juga sangat bermanfaat untuk membersihkan dapur.
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR