SajianSedap.com - Sawi putih jadi slaha satu sayurna yang kerap diolah dengan bebragai cara.
Ada yang dijadikan campuran tumisan, ada juga yang disajikan bersama dengan saus kacang.
Bahkan bisa juga dijadikan campuran semangkuk sup kuah hangat.
Sawi putih sendiri memiliki rasa manis, sehingga tidak perlu memasaknya dengan bumbu yang berlebihan.
Namun tidka banyak orang tahu mengenai manfaat sawi putih ini.
Meski kerap dianggap sayuran murah, namun jangan anggap remeh manfaat sawi putih ini.
Diam-diam, sawi putih rupanya bisa mencegah beberapa penyakit berbahaya masuk tubuh.
Lalu apa saja sih manfaat sawi putih ini?
Berikut ulasan lengkapnya.
Manfaat Makan Sawi Putih untuk Kesehatan
Sawi putih adalah sayur dengan kalori yang sangat rendah.
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR