SajianSedap.com - Memasak adalah kegiatan yang dilakukan setiap hari.
Ini membutuhkan seperangkat alat masak yang mempermudah proses memasak.
Seperti panci, wajan, atau alat masak khusus seperti presto atau oven.
Meski memasak dinilai menyenagkan ketika menghasilkan makanan enak, itu bisa berubah menjadi kacau ketika banyak noda tertinggal.
Mulai dari tumpahan makanan, noda gosong, atau kerak makanan.
Beberapa noda juga susah dihilangkan hanya dengam sabun cuci piring saja.
Perlu usaha lebih untuk menggosoknya agar kotoran dan noda rontok.
Tapi sebenarnya ada cara mudah mengatasi noda membandel ini.
Tanpa repot menggosok capek-capek, Anda hanya memerlukan bahan dapur seperti bawang merah.
Penasaran bagaimana cara bersihkan panci dengan bawang merah ini?
Simak terus artikel berikut ini.
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR