Anda juga tidak mudah lapar sehingga asupan makanan lebih terkontrol.
Serat yang tinggi bisa membantu memperlancar pencernaan.
Anda yang rutin makan kolang kaling bisa mencegah konstipasi.
Sehingga, sangat cocok bagi Anda yang mengalami susah buang air besar.
Tak hanya dalam jangka pendek, rutin makan kolang kaling bisa memberikan efek kesehatan pencernaan jangka panjang.
Melansir Kontan, rutin makan kolang kaling bisa mencegah kanker kolon atau kanker usus besar.
Buah kolang kaling bisa memiliki sifat anti-inflamasi.
Sifat anti-inflamasi tersebut bisa membantu mengatasi masalah peradangan.
Melansir Kompas, kolang kaling sangat bermanfaat sebagai pereda radang sendi.
Ini dikarenakan kandungan karbohidrat pada kolang kaling.
Karbohidrat pada kolang kaling merupakan galactomannan.
KOMENTAR