SajianSedap.com - Buah-buahan adalah sumber vitamin dan mineral alami yang paling bagus untuk tubuh.
Jadi setiap harinya disarankan untuk mengonsumsi buah-buahan daripada mengonsumsi suplemen berbahan kimia.
Buah-buahan jelas lebih aman karena tak mengandung zat kimia seperti pengawet.
Sehingga buah bisa aman dikonsumsi kapan saja dan oleh siapa saja.
Selama ini, banyak cara mengonsumsi buah yang menjadi pilihan banyak orang.
Mulai dari mengonsumsinya langsung, diolah menjadi salad, smoothie, atau jus.
Di antara itu semua, jus buah menjadi pilihan banyak orang untuk mengonsumsinya, terlebih banyaknya penjual jus buah yang tersedia.
Tapi tahukah Anda bahwa ada beberapa buah yang tak sebaiknya dikonsumsi dalam bentuk jus buah?
Sebab itu membuat vitamin, nutrisi dan mineral tidak terserap secara maksimal atau bahkan memberi efek negatif pada tubuh.
Penasaran apa saja yang sebaiknya tak diproses menggunakan juicer?
Simak berikut ini agar Anda menjadi perhatian Anda mulai sekarang.
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR