Studi juga menunjukkan air garam dapat membantu mengurangi infeksi, baik itu dari infeksi virus atau bakteri.
Ini termasuk masuk angin, flu dan radang tenggorokan.
Radang tenggorokan bisa terjadi karena alergi tertentu, seperti serbuk sari atau bulu hewan.
Untuk mengatasi rasa tidak nyaman gejala tenggorokan akibat reaksi alergi ini, cobalah kumur dengan air garam.
Air garam dapat mengeluarkan air dan bakteri sekaligus melindungi gusi.
Kumur air garam bisa membantu menjaga gusi dan gigi tetap sehat.
Selain itu juga mencegah radang gusi, periodontitis, dan gigi berlubang.
Manfaat lain kumur air garam bisa membantu meredakan sariawan.
Ini dapat mengurangi rasa sakit dan peradangan yang disebabkan sariawan.
Itulah sederet manfaat kumur air garam yang perlu diketahui.
Jadi jangan lagi pandang sebelah mata ya.
Semoga informasi di atas dapat bermanfaat untuk Anda.
Baca Juga: Lupakan Laundry, Begini Cara Membuat Sprei Bisa Kembali Lembut dengan Air Garam
Artikel ini telah tayang di Nakita.id dengan judul, Selain Bantu Redakan Sakit Tenggorokan, Ketahui Manfaat Kumur Air Garam Lainnya yang Sayang Dilewatkan
5 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja Serba Minuman, Dijamin Otentik dan Enak Banget
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR