4. Masukkan kentang, wortel dan tomat. Masak sampai matang. Menjelang diangkat, tambahkan daun bawang dan seledri. Aduk rata.
5. Angkat daging. Goreng di dalam minyak panas sampai kecokelatan. Sajikan daging bersama kuah.
Baca Juga: Tips Masak Sop Buntut Supaya Empuk dan Kuahnya Segar, Rebus Daging Ternyata Cuma 15 Menit Saja
Baca Juga: Resep Sop Bakso Emplung Jagung, Menu Makan Malam Spesial Saat Musim Hujan Tiba
Baca Juga: Resep Sop Buncis Sayap, Sup Bening Praktis Namun Super Sedap Untuk Santap Malam
Baca Juga: Resep Sop Ayam Kembang Kol, Sajian Hangat Spesial Untuk Makan Malam
KOMENTAR