SajianSedap.com - Garam merupakan salah stau bumbu paling dasar yang digunakan dalam hampir semua olahan makanan.
Bahkan dalam olahan manis sekalipun, garam juga ditambahkan sebagai peneyimbang rasa.
Garam sendiri merupakan mineral alamai yang didapat dari air laut.
Kandungan utama garam sendiri adalah sodium, natrium dan beberapa mineral alami lain.
Nah manfaat konsumsi garam sendiri adalah menjaga keseimbangan cairan tubuh.
Namun selain jadi bahan atau bumbu masakan, garam juga memiliki kegunaan lain khususnya untuk makanan.
Rupanya garam memiliki segudang manfaat jika ditaburkan pada tanaman loh.
Siapa sangka dengan bahan murah merisah bisa memberikan efek luar biasa pada tanaman.
Penggunaan garam untuk tanaman dapat dilakukan dengan cara menaburkannya langsung pada sekitar area perakaran tanaman.
Hal ini biasanya bisa dilakukan pada tanaman berukuran besar seperti pohon kelapa, untuk merangsang pohon kelapa agar dapat berbuah sesuai keinginan.
Dikutip dari kanal Youtube Alam Organik, garam mengandung dua unsur utama yaitu natrium dan klorin.
Baca Juga: Saking Ampuhnya, Cuma Modal Garam Dicampur 2 Bahan Ini, Bisa Usir Lalat di Dapur
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR