Kenaikan harganya bisa membuat mata melotot.
Padahal, Lebaran tidak lengkap tanpa rendang daging.
Jalan keluarnya, beli daging secukupnya saja.
Tapi gak cukup untuk sekeluarga?
Tambahkan saja kentang sehingga jumlah daging dalam rendang bisa dikurangi.
Selain kentang, bisa juga ditambahkan tahu atau kerecek dan telur.
Rasanya akan tetap nikmat kok kalau bumbu yang digunakan memang sudah lezat.
Jika cabai naik menjelang Lebaran, beli saja dari jauh hari.
Cabai segar memang tidak bisa tahan lama.
Karena itu kita perlu mengolahnya.
Baca Juga: Ingin Membuat Rendang yang Lezat? Sebaiknya Contek Resep Rendang Daging Kentang Ini
5 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja Serba Minuman, Dijamin Otentik dan Enak Banget
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR