Varietas sukulen yang populer, di antaranya echeveria, haworthia, lidah buaya, crassula, kalanchoe, sedum, dan banyak lagi.
Tanaman laba-laba atau spider plant (Chlorophytum) adalah salah satu tanaman hias yang paling mudah dirawat.
Spider plant menjadi tanaman gantung yang sangat baik.
Hindari menempatkan tanaman laba-laba di bawah cahaya langsung karena akan menyebabkan daunnya terbakar.
Terakhir, tanaman hias yang tumbuh subur di dapur adalah lidah mertua.
Tanaman lidah mertua (Sansevieria) adalah salah satu tanaman hias paling populer.
Lidah mertua tersedia dalam berbagai warna, bentuk, dan ukuran berbeda.
Umumnya, tanaman hias yang tumbuh subur di dapur ini tidak memerlukan perawatan yang rumit.
Tidak perlu menghabiskan ruang jendela yang berharga dengan tanaman tropis ini.
Tanaman lidah buaya tumbuh baik dalam kondisi terang hingga rendah cahaya.
Baca Juga: Pantas Tanaman Cepat Mati, Jangan Siram Tanaman di Jam-jam ini, Bisa Layu dan Kering
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Raka |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR