SajianSedap.com - Stok roti tawar di rumah masih banyak? Coba contek 5 olahan roti tawar yang enak ini saja.
Mulai dari rasa manis hingga gurih bisa kita temukan dalam aneka camilan berbahan dasar roti tawar ini.
Mari contek aneka camilan simple serba roti tawar ini untuk jadi camilan di akhir pekan agar ngumpul di rumah jadi lebih berkesan.
Waktu: 30 Menit
Sajian: 10 Buah
Bahan:
10 lembar roti tawar, dipotong kulit
1 butir telur, dikocok lepas
100 gram tepung panir halus
500 ml minyak untuk menggoreng
Bahan Isi:
Baca Juga: Kelihatan Sama, Ternyata Ini Beda Tepung Roti dan Tepung Panir, Salah Satunya dari Warna
1 buah wortel, dipotong kotak kecil , direbus
50 gram jamur kaleng, diiris
Waktu: 30 Menit
Sajian: 45 Porssi
Bahan:
6 lembar roti tawar
25 gram mentega untuk mengoles
25 gram peanut butter
35 gram dark cooking chocolate, parut
Waktu: 30 Menit
Sajian: 10 Buah
Bahan:
2 siung bawang putih, cincang halus
100 gram ayam fillet, cincang kasar
50 gram wortel, parut kasar
30 gram buncis, iris miring halus
1 sendok teh kecap asin
1 sendok teh garam
1 sendok teh gula pasir
1/2 sendok teh merica bubuk
Baca Juga: Resep Pisang Goreng Roti Cokelat, Sajian Berbahan Sederhana yang Langsung Naik Kelas!
1 batang daun bawang iris halus
Waktu: 30 Menit
Sajian: 10 Buah
Bahan:
150 gram tepung terigu
2 butir telur
4 lembar roti tawar tebal, buang kulitnya, potong kotak
3 buah pisang raja, potong kotak
25 gram gula tepung
1/2 sendok teh garam
250 ml air
50 gram keju cheddar, parut, untuk taburan
500 ml minyak, untuk menggoreng
Waktu: 30 Menit
Sajian: 18 Buah
Bahan:
1 buah roti tawar dipotong bulat diamter 10 cm
3 sendok makan margarin untuk menggoreng
Bahan Tumisan Tuna:
1/4 buah bawang bombay, dicincang halus
1 siung bawang putih, dicincang halus
100 gram tuna segar, dikukus, disuwir suwir
2 buah cabai merah
KOMENTAR