SajianSedap.com - Dalam kehidupan sehari-hari, susu dan bawang putih adalah bahan makanan dan minuman yang sering kita konsumsi.
bawang putih biasanya kita konsumsi untuk membuat masakan, sedangkan susu biasa kita konsumsi menjadi es krim atau minuman segar lainnya.
Ternyata, kedua bahan ini kalau kita konsumsi memiliki manfaat yang sangat luar biasa, loh.
Susu terkenal dengan memiliki banyak nutrisi, seperti protein, kalsium, vitamin D, vitamin B12, riboflavin dan zat besi.
Sementara itu, bawang putih juga terkenal memiliki kandungan seperti antioksidan dan sifat antimikrobanya.
Nah, jadi tak heran kan, kalau kita konsumsi kedua bahan ini akan memiliki khasiat yang luar biasa.
Pasti kita berpikiran bahwa ini bukan merupakan kondisi yang cocok.
Tapi tidak, kombinasi susu dan bawang putih memberikan rasa nikmat yang lembut dan tentunya manfaatnya sayang dilewatkan.
Apa saja manfaat yang kita dapatkan kalau mengonsumsinya?
Simak selengkapnya berikut ini.
Baca Juga: Bisa Hemat Uang Belanja dan Tak Perlu Ke Pasar, ini 2 Cara Mudah Menanam Bawang Putih Di Rumah
Susu bawang putih adalah minuman yang luar biasa, yang meningkatkan kesehatan kita secara keseluruhan.
KOMENTAR