SajianSedap.com - Sase Lovers sudah ada persiapan buka puasa apa hari ini?
Mau masak paru goreng?
Paru goreng yang renyah dan gurih pasti menjadi lauk kesukaan semua orang.
Disantap dengan nasi atau makanan berkuah soto, rasanya sungguh nikmat.
Untuk mengolah paru memang membutuhkan waktu yang sedikit lama.
Hal ini agar aroma paru tak anyir.
Maka, saat mencucinya perlu dilakukan berulang hingga benar-benar bersih.
Oiya, salah satunya penggunaan bumbu jangan pelit, ya!
Jika Anda ingin menggoreng, ada beberapa cara yang harus diperhatikan.
Lalu, bagaimana cara menggoreng paru agar renyah, tak alot dan tetap lezat?
Simak tips berikut ini, ya.
Manfaat dan Penggunaan Tawas, Benarkah Bahan Kimia Ini Ampuh untuk Mengusir Bau Badan?
KOMENTAR