SajianSedap.com - Sayur gambas atau oyong merupakan salah satu jenis sayuran yang cukup populer di Indonesia.
Biasanya jenis sayuran ini sering dimasak menjadi sayur being.
Bisa juga oyong atau gambas ini diolah menjadi tumisan.
Tentu saja tergantu selera masing-masing.
Meski ada sebagian orang yang tidak menyukai tekstur dari sayur gambas ini, namun Anda perlu tahu manfaatnya.
Pasalnya meski sering dikonsumsi oleh orang Indonesia, nyatanya masih banyak orang yang belum tahu manfaaat.
Padahal sayur gambas atau oyong ini memiliki manfaat tak terduga loh.
Melansir dari laman Ecency.com, mengandung berbagai zat seperti protein, manfaat pati, manfaat serat, manfaat vitamin A, vitamin C, vitamin B1, B2, B5, B6, manfaat magnesium, manfaat kalium, tembaga, dan mangan.
Dengan beragam kandungan nutrisinya tentu pemanfaatan sayur gambas sangat bermanfaat untuk membantu kekuatan tubuh.
Berikut beberapa manfaat sayur gambas atau manfaat oyong bagi kesehatan tubuh:
Sayur gambas kaya akan vitamin A sehingga sangat baik untuk menjaga kesehatan mata dan terhindar dari berbagai infeksi mata.
Baca Juga: Resep Sop Bayam Telur Asin Berserabut, Berkuah Hangat Spesial untuk Sajian di Atas Meja
Manfaat dan Penggunaan Tawas, Benarkah Bahan Kimia Ini Ampuh untuk Mengusir Bau Badan?
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR