(Baca juga: Olah Tahu Jadi Sajian Istimewa dengan Resep Tahu Dadar Khas Wonosobo )
(Baca juga: Dimasakin Ibunya, Ayu Ting-Ting Tak Henti Mengucap Syukur, Ada Apa, Ya? )
Sementara jika menggunakan kentang yang terlalu kering akan menghasilkan tekstur kentang goreng yang keras.
Namun, jika kita hanya memiliki kentang dengan karakteristik yang terlalu basah atau yang terlalu kering, kita tetap bisa menyiasatinya.
Caranya, siapkan campuran air dengan garam.
Ada dua jenis campuran, yang pertama adalah campuran kuat (120 gr garam dengan 1 kg air) dan campuran lemah (90 gr garam dengan 1 kg air).
Untuk kentang yang terlalu basah, rendam ke dalam campuran yang lemah.
Jika ada kentang yang mengapung maka artinya kentang tersebut terlalu basah untuk dijadikan kentang goreng.
Kentang tersebut bisa disisihkan untuk dijadikan olahan kentang lainnya.
(Baca juga: Masak Untuk Zaskia Sungkar, Shireen Sungkar Sampai Rela Cuma Pakai Daster, Memang Apa Sih, Menunya?)
(Baca juga: Ayam Broiler Mengandung Senyawa Penyebab Kanker! Simak Penjelasannya)
Sebaliknya, untuk kentang yang terlalu kering, pertama-tama rendam kentang ke dalam campuran lemah, lalu ambil kentang yang tenggelam.
KOMENTAR