Gurih, manis dan pedas cocok sekali menggambarkan rasa Tempe Masak Bumbu Rujak ini. Menu sehari-hari ini pun jadi tidak biasa, dan dijamin seluruh keluarga pasti suka.
Durasi 20 menit
4 porsi Porsi
Ingredients
Bahan:
300 gram tempe dipotong 2 1/2 x 2 1/2 x 2 1/2 cm, digoreng
Cara membuat Tempe Masak Bumbu Rujak:
1. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus, daun salam, dan serai sampai harum. Tambahkan tempe. Aduk rata.
2. Masukkan santan, garam, gula merah, dan air asam. Masak sampai meresap. (Ri)
KOMENTAR