SajianSedap.Grid.ID – Ayo belajar memasak dan mengkreasikan hidangan klasik seperti semur ayam pedas gurih ini. Semur ini lebih kaya rasa dari semur biasa karena menggunakan santan. Selain itu, warnanya juga lebih menyala karena pengggunaan cabai merah. Cabai merah ini tentu menyumbang cita rasa pedas, namun tidak berlebihan.
Agar kuah semakin gurih, ayam tidak digoreng terlebih dahulu. Hasilnya, pori-pori ayam cukup terbuka. Kaldu pun keluar cukup banyak di dalam kuah.
Siap untuk memasak semur ayam pedas gurih ini? Yuk, simak langkah mudahnya.
(Baca juga: Resep Jitu Membuat Soto Ayam Yang Sedap, Segar dan Menghangatkan)
KOMENTAR