SajianSedap.Grid.ID -- Buah nanas, buah khas musim panas yang biasa menjadi hidangan penutup ataupun cemilan menyegarkan, ternyata memiliki manfaat tersembunyi.
Biasanya kita mengolah menjadi rujak, es buah, isian roti, ataupun sambal.
Meskipun memiliki rasa yang asam buah ini mengandung manfaat melimpah sehingga cocok kita santap sebagai camilan sehat.
Berikut, simak manfaat lain di balik buah asam bernama nanas ini.
(Baca juga: Agar Tulang Semakin Kuat, Konsumsilah Buah Nanas)
Vitamin C Berlimpah
Buah nanas tidak hanya enak untuk menjadi campuran dalam semangkuk es buah pelepas dahaga.
Vitamin C dalam buah nanas juga membantu untuk memperkuat imun dalam tubuh.
Jika imun dalam tubuh kuat maka kita akan terhindar dari penyakit.
Antioksidan dalam buah nanas juga bisa mencegah kanker dan sakit jantung.
Membuat Kulit Nampak Lebih Sehat
Mineral dalam nanas yang mengandung vitamin c akan membantuk pembentukan kolagen dalam tubuh.
Cuma Pakai Tepung Terigu, Ini Cara Ampuh Mengusir Semut di Rumah Sampai ke Sarang-sarangnya
KOMENTAR