SajianSedap.grid.id – Makanan pedas sudah jadi bagian kuliner Indonesia.
Lihat saja deretan jenis sambal yang berasal dari Sabang sampai Merauke.
Semua makanan seakan jadi lebih menggugah selera kalau dicampur cabai.
Meskipun mulut terbakar, tapi kita pasti ingin makan lagi dan lagi.
Bahkan, supaya unik, kepedasan pun dibuat berlevel dari pedas biasa sampai pedas nonjok.
Tapi tahukah kamu, segala hal yang berlebihan itu pasti tidak baik jadinya.
Begitu juga dengan mengonsumsi makanan pedas.
Kalau kebiasaan mengonsumsi makanan pedas ini dibiarkan, ada bahaya kesehatan yang akan mengintai dalam jangka waktu panjang.
Ada Kematian yang Disebabkan Cabai
Menurut beberapa ahli, ternyata cabai bisa menyebabkan kematian, lo!
Tapi berita baiknya, tubuh manusia seakan memberikan peringatan sampai sejauh mana tubuh bisa menerima rasa pedas tersebut.
Dengan begitu, sebelum terbunuh karena pedas, kita akan berhenti.
5 Cara Aman Hilangkan Panu di Kulit, Gak Perlu Obat Tetes yang Rasanya Panas saat Dipakai
Penulis | : | Sajian Sedap |
Editor | : | Sajian Sedap |
KOMENTAR