Ini dia salah satu menu favorit pelengkap nasi putih, resep Semur Tempe Kentang. Walau dengan bahan minim, sajian sejuta umat ini selalu habis diserbu. Yuk, hadirkan sebagai menu bersantap malam ini!
Durasi 45 menit
12 Potong Tempe Dan 8 Potong Kentang Porsi
Ingredients
Cara Membuat Semur Tempe Kentang:
1. Tumis bahan bumbu sampai harum. Masukkan tempe dan kentang. Aduk rata.
2. Tambahkan garam, merica bubuk, pala bubuk, dan kecap manis. Aduk rata.
3. Tuang air. Masak di atas api kecil sampai tempe dan kentang matang dan meresap. (By)
Untuk Mendapatkan Buku-Buku Resep Pilihan Sedap Saji, Kunjungi Juga Kanal Belanja Sajian Sedap
(Baca Juga: Bekal Spesial Dhini Aminarti untuk Suami, Jadi Favorit Rekan Sesama Artis!)
(Baca Juga: Resmi Menikah, Begini Cantiknya Adik Ipar Zaskia dan Shireen Sungkar)
(Baca Juga: Begini Aksi Heboh Via Vallen yang Masak Kesiangan, Sampai Duduk di Lantai, Lo!)
(Baca Juga: Ingin Dessert Istimewa Siang Nanti? Buat Segera Puding Green Tea Selasih)
(Baca Juga: Selamat Makan Kue Keranjang! Jangan Lupa Pilih Kue Keranjang Goreng Daun Bawang ini Jadi Menunya, Ya)
Cara Menghilangkan Bau Kapur Barus yang Menempel pada Pakaian, Pakai 1 Bahan Dapur Ini
Penulis | : | Sajian Sedap |
Editor | : | Sajian Sedap |
KOMENTAR