Selain itu, mengonsumsi mi instan sebelum tidur juga dapat memicu serangan jantung dan diabetes.
Anda tidak ingin hal ini terjadi pada diri Anda, bukan?
BACA JUGA: Sajian Istimewa Sayur Lelawar Khas Betawi yang Gurih dan Mudah Banget Dibuat!
Hormon pemicu lapar memang meningkat saat malam hari.
Meski begitu, sebelum memutuskan untuk makan mi instan, sebaiknya Anda pastikan terlebih dahulu apakah Anda benar-benar membutuhkan makanan atau rasa lapar terjadi hanya di dalam pikiran Anda.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR