1. Pisang
Pisang memang buah yang dikenal mampu membuat perut kenyang.
Dengan mengonsumsi pisang dipagi hari tubuh dengan cepat akan memproduksi energi.
Hal ini terjadi karena pisang sumber karbohidrat yang baik.
Bahkan pisang berada diperingkat atas daftar buah-buahan yang mampu meningkatkan energi.
Baca Juga : Konsumsi Timun Ternyata Bisa Turunkan Kadar Gula Darah, #SahabatBuah Harus Tahu Cara Makannya
2. Apel
Buah yang satu ini tidak hanya bagus untuk diet, namun juga sumber energi yang baik.
Dengan mengonsumsi apel, #sahabatbuah akan mudah kenyang dan sulit lapar.
Selain itu apel juga mengandung vitamin C, B serta kalium yang sangat dibutuhkan tubuh sehari-hari.