Cara Membuat Kulit Martabak Agar Tidak Mudah Sobek, Direndam Minyak Rahasianya

By Virny Apriliyanty, Senin, 18 Maret 2019 | 16:45 WIB
Cara Membuat Kulit Martabak Agar Tidak Mudah Sobek, Direndam Minyak Rahasianya ()

Adonan yang sudah dipotong-potong harus direndam dalam minyak hingga terendam betul. 

Jadi, minyaknya sangat banyak, ya.

Perendaman haruslah dilakukan selama 2 jam.

 

Setelahnya, adonan bisa langsung kita olah. 

Kalau mau didiamkan lagi, biarkan saja adonan berada di dalam minyak, ya. 

Selamat mencoba!

Baca Juga : Resep Membuat Martabak Telur Tahu Kari, Bisa Disajikan Kapan Saja Saat Lapar Melanda