#SahabatSayur dan #SahabatBuah Harus Catat, Ini 3 Buah dan Sayuran yang Wajib Ada Sebagai Menu Buka Puasa!

By Lena Astari, Jumat, 3 Mei 2019 | 08:45 WIB
#SahabatSayur dan #SahabatBuah Harus Catat, Ini 3 Buah dan Sayuran yang Wajib Ada Sebagai Menu Buka Puasa! (Pixabay)

2. Sayuran mentah

5 Tips Agar Anda Makan Lebih Banyak Sayuran

Selain buah mentah, sayuran mentah adalah sumber vitamin, mineral, fitonutitrien, dan zat lainnya. Jus sayuran organik dan sayuran ideal dikonsumsi setelah berpuasa.

Karena sayuran organik bebas dari psetisida, herbisida, hormon, antibiotik, dan bahan kimian berbahaya lainnya, menurut Better Nutrition.

Baca Juga : #SahabatSayur Akan Dapat 7 Manfaat Ajaib Ini Kalau Minum Jus Kentang Mentah Tiap Hari

Artikel berlanjut setelah video berikut ini

Selain itu, sayuran organik secara alami lebih tinggi kandungan antioksida, dan Anda juga bisa minum segelas jus wortel segar saat berbuka puasa.

Tambahkan sedikit seledri untuk membuat koktail sayuran bergizi, atau salad kecil dan sayuran hijau lainnya.

Baca Juga : Bukan Cuma Sehat, Sayuran Ini Ternyata Bisa Jadi Obat Stres yang Dialami #SahabatSayur