Cara Membuat Pastel Makcik, Begini Caranya Agar Pastel Menggembung dan Kokoh

By Dwi, Kamis, 9 Mei 2019 | 13:45 WIB
Cara Membuat Pastel Makcik, Begini Caranya Agar Pastel Menggembung dan Kokoh (Sajian Sedap)

Sajiansedap.com – Ingin tau cara membuat pastel makcik yang mengembung dan kokoh?

Cara membuat pastel makcik yang mengembung dan kokoh sebenarnya dipengaruhi sama 2 hal ini.

Agar tidak penasaran, mari, simak cara membuat pastel makcik yang mengembung dan kokoh ini agar nikmat saat disantap

Baca Juga : Dapatkan Liburan Gratis ke Bangkok dan Malang dengan Upload Foto Olahan Quaker Oats

Banyak orang bingung bagaimana caranya agar pastel menggembung cantik.

Pastel seperti ini lebih kokoh dan lebih renyah karena tidak menempel langsung pada isian yang basah.

Hasilnya, pastel akan tetap enak walau telah dingin.

Selain resep yang tepat, ada juga teknik khusus supaya pastel bisa menggembung cantik.

Tidak sulit, kok.

Hanya saja, banyak dari kita yang tanpa sadar melakukan kesalahan.