Ia pun sempat menyetir mobil selama delapan jam tanpa henti dalam keadaan gelisah.
Tak hanya itu, suami Nengmas ini juga memilih untuk menyendiri hingga dua hari tidak pulang ke rumahnya.
Di balik kegelisahannya itu, Abah Cijeungjing ini mengaku tak berkenan untuk poligami.
Lantaran ia merasa memiliki sosok istri yang solehah.
Baca: VIRAL Uang Panaik Rp 3 Miliar, saat Acara Lamaran Sampai Undang Evi Masamba, Keluarga Buka Suara
Baca: Viral Anggota Polisi Ketahuan Selingkuh, Gelagapan saat Disidang Mertuanya, Istri juga Alami KDRT
Ia merasa cukup untuk bertanggung jawab kepada satu orang istri, yakni Nengmas.
Tetapi akhirnya ia mengiyakan tawaran berpoligami lantaran sudah bersepakat dan atas saran istri pertama.
Diakui Abah Cijeungjing, ia pun meluapkan perasaannya kala itu untuk memutuskan poligami.
"Sebelnya anna (saya) mau mundur, karena gak tega sama ummah (Nengmas), gak dengan diri sendiri juga.