Suka Kunyah Keju? Selamat Anda Akan Terhindar Dari Penyakit Jantung Yang Renggut Nyawa Ashraf Sinclair

By Marcel Mariana, Rabu, 19 Februari 2020 | 10:10 WIB
Ternyata suka kunyah keju bisa buat kita terbebas dari serangan jantung (tribunnews.com)

3. Baik untuk pencernaan

Kandungan probiotik yang tinggi pada keju sangat bagus untuk pencernaan, selain itu juga baik untuk mengurangi rasa kembung bahkan memperbaiki kesehatan dan pH pada vagina.

Yoghurt Yunani, keju yang difermentasi dan beberapa cheddars dan parmesan memilki probiotik yang mempengaruhi fungsi usus.

"Usus kita adalah kekebalan tubuh kita", jelas Ostower.

Kandungan probiotik dalam keju mentah membantu menyerap nutrisi dan menyembuhkan peradangan pada usus sehingga memperkuat sistem kekebalan tubuh.

Baca Juga: Detik-detik Kepergian Ashraf Sinclair Terbongkar! Maia Estianty: 'Pas Mau Pesan Mie, Unge Bangunin Ashraf Tapi Enggak Bangun'

4. Memperbaiki mood dan meningkatkan fungsi otak

Asam amino yang terkandung dalam keju biasanya disebut tirosin berfungsi menurunkan stres dan memicu respons dopamin.

Mengonsumsi tirosin dalam dosis tinggi mampu menurunkan tingkat depresi.

Artikel Berlanjut Setelah Video Di Bawah Ini :