Gak Pakai Mahal, Organ Ginjal Pasti Selalu Sehat Jika Kita Rutin Makan Bawang Putih

By Raka, Rabu, 10 Juni 2020 | 19:15 WIB
Menjaga ginjal agar tetap bersih dengan mengonsumsi bawang putih (iStock)

SajianSedap.com - Salah satu oragan tubuh yang cukup vital adalah ginjal.

Untuk itu, kita harus tetap menjaga ginjal agar tetap sehat.

Karena ginjal sangat penting dan tentunya tak sedikit biaya yang dikeluarkan jika ada masalah pada ginjal.

Ternyata, untuk menyehatkan ginjal kita tak perlu mengeluarkan dana berlebih.

Baca Juga: Sering Diburu Jadi Menu Buka Puasa, Timun Suri Ternyata Simpan Manfaat Ini untuk Tubuh! Salah Satunya Jaga Kesehatan Ginjal

Cukup konsumsi makanan-makanan ini secara rutin, ginjal pun bisa terhindar dari berbagai penyakit.

Namun kita perlu hati-hati juga terhadap kebiasaan sehari-hari ini yang bisa membahayakan kesehatan ginjal.

Enggak percaya?

Yuk, langsung simak info selengkapnya berikut ini.

 

Berikut ini daftar sayuran yang sebaiknya Anda konsumsi supaya kesehatan ginjal tetap terjaga dan berfungsi dengan baik.

1.Asparagus

Asparagus

Kandungan asparagin dalam asparagus yang menyebabkan bau yang kuat, ternyata memiliki efek pembersihan pada ginjal.

Untuk menjaga agar ginjal selalu kuat dan sehat maka tak ada salahnya Anda menambahkan asparagus ke dalam menu diet harian.

Asparagus adalah sumber antioksidan yang kuat, kaya vitamin C dan serat.

Baca Juga: Sering Dijadikan Pengganti Gula, Ternyata 2 Bahan Alternatif Ini Bisa Membahayakan Ginjal dan Hati Anda, Waspada!

Baca Juga: Jangan Lagi Minum Air Putih Sambil Berdiri, Intip Bahayanya Bagi Ginjal

Baca Juga: Rasa Manisnya Bikin Siapapun Ketagihan, Siapa Sangka Buah Alpukat Bisa Merusak Ginjal

2.Paprika merah

Paprika

Paprika merah mengandung licopene, vitamin A, C, B6, asam folat dan serat dalam buahnya.

Artikel berlanjut setelah video berikut ini.

 

Untuk menyiasati rasanya yang mungkin terasa pahit bagi sebagian orang, bisa menambahkan tuna atau campurkan paprika cincang dalam salad favorit yang menyehatkan.

3.Kubis

Kubis

Kubis tidak hanya lezat, tetapi kaya akan phytochemical yang baik bagi kesehatan ginjal.

Anda akan mendapat segudang manfaat dengan menambahkan kubis ke dalam menu makanan harian.

Baca Juga: Dianggap Baik Bagi Tulang, Siapa Sangka Jenis Bayam Duri ini Berbahaya Bagi Penderita Ginjal, Waspada!

Dosis ekstra vitamin K dan C serta konsentrasi seratnya yang tinggi, B6 dan asam folat, menjadikan kubis makanan yang sebaiknya tidak Anda lewatkan.

4.Kembang kol

Kembang kol

Dengan kandungan vitamin C dan seratnya yang tinggi, kembang kol tak hanya bergizi namun juga memiliki rasa yang lezat.

Sayuran berwarna hijau yang kaya asam folat dan serat efektif membantu membersihkan dan memperkuat ginjal.

5.Bawang putih

Bawang Putih

Bawang putih juga memiliki jumlah antioksidan yang tepat bagi tubuh.

Anda tidak perlu khawatir tentang cara memasaknya, cukup dengan merebusnya maka itu tidak akan mengurangi kandungan gizi dalam bumbu dapur beraroma kuat ini. 

Baca Juga: Bisa Bikin Rambut Sehat, Siapa Sangka Lidah Buaya Bisa Sebabkan Gagal Ginjal, Waspada!