Ingin Buat Brownies Lembut Seperti Buatan Bakery? Contek 2 Rahasia yang Ternyata Gampang Untuk Diikuti Ini

By Marcel Mariana, Selasa, 7 Juli 2020 | 11:30 WIB
Beginilah cara membuat brownies lembut seperti di bakery (Tribun Lombok - Tribunnews.com)

1. Loyang yang Digunakan Terlalu Lebar

Untuk brownies, biasanya loyang yang digunakan adalah yang berbentuk persegi panjang.

Kemudian ukurannya pun juga sudah tertera pada resep.

Nah, pastikan kita menggunakan loyang dengan ukuran tersebut, ya!

Baca Juga: Resep Lemon Frozen Brownies Enak, Kudapan yang Nikmat Disantap Saat Malam Hari

Baca Juga: 2 Rahasia Brownies Lembut dan Sukses Seperti Buatan Bakery, Ternyata Gampang Banget!

Soalnya resep biasanya sudah disesuaikan dengan lebar loyang yang digunakan.

Kalau loyang yang digunakan terlalu lebar, hasil brownies bisa jadi keras.

Hal itu disebabkan oleh adonan yang tersebar lebih lebar.

Kalau sudah begitu, tekstur brownies bisa jadi lebih tipis dan mengeras.