Gak Perlu Beli! Begini Cara Membuat Egg Tofu Sendiri di Rumah, Cuma Butuh 3 Bahan dan Gampang Banget!

By Virny Apriliyanty, Jumat, 10 Juli 2020 | 11:30 WIB
Gak Perlu Beli! Begini Cara Membuat Egg Tofu Sendiri di Rumah, Cuma Butuh 3 Bahan dan Gampang Banget! ()

Cara Membuat Egg Tofu:

1. Kocok lepas telur bersama garam secara perlahan, jangan sampai berbusa.

2. Masukan susu kedelai sedikit-sedikit sambil diaduk rata. Saring.

3. Bungkus di dalam plastik es mambo.

4. Kukus di atas api kecil sambil sesekali dibuka penutupnya. 40 menit sampai matang.

Baca Juga: Cara Masak Bayam Hijau dan Tidak Menghitam Seperti Restoran, Cukup Pakai 3 Trik Ini

Ingat, egg tofu harus dikukus dalam plastik tahan panas dan food grade sehingga tidak berbahaya bagi kesehatan. 

Setelah dingin, egg tofu bisa langsung kita gunakan sesuai kebutuhan. 

Mau dibuat sapo tahu, bisa!

Mau digoreng dan disiram saus pun enak.

Yuk, berkreasi untuk keluarga tercinta hari ini. 

Baca Juga: Sudah Jadi Kebiasaan, Menaruh Ayam di Rak Kulkas Paling Atas Bisa Memberikan Dampak Tak Terduga ini untuk Seisi Rumah