Sering Diabaikan, Ternyata Simpan Minyak Goreng Gak Boleh Sembarangan! Begini Tipsnya Agar Tahan Lama Sampai 2 Tahun!

By Rafida Ulfa, Sabtu, 19 September 2020 | 09:30 WIB
Ingin Minyak Goreng Tahan Lama, Perhatikan Cara Penyimpannya Ini ()

Cara Menyimpan Minyak yang Benar

Minyak dalam kemasan botol yang sudah dibuka tutupnya dapat bertahan selama 2 tahun.

1. Sebaiknya, begitu sudah membuka tutup botol, langsung simpan minyak di tempat yang tidak terkena cahaya ataupun panas langsung.

2. Minyak jenis olive oil sebaiknya langsung disimpan di dalam kulkas.

Dengan begitu, minyak akan lebih tahan lama dan terhindar dari bau tengik.

3. Saat membeli minyak dalam botol, usahakan membeli minyak di dalam botol kaca yang gelap atau buram.

Baca Juga: Terbongkar Cara Masak Bayam agar Tidak Gampang Menghitam Seperti Buatan Restoran, Cuma Butuh 3 Langkah Saja

Hal ini akan membuat minyak terhindar dari cahaya langsung dan membuat minyak lebih tahan lama.

4. Jika botolnya berwarna bening, harus langsung disimpan di tempat yang gelap.

Ada beberapa orang yang membekukan minyak agar lebih tahan lama.

Namun lebih baik tidak menggunakan cara tersebut. Kenapa?

Baca Juga: Ternyata Ini Perbedaan Memeras Santan dengan Air Panas dan Air Biasa! Selama Ini Anda Benar atau Salah?

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.