Cara Menyimpan Ikan Agar Tetap Segar Sampai 5 hari, Rahasianya Ada Pada 3 Langkah Ini

By Siti Afifah, Rabu, 30 September 2020 | 08:20 WIB
Wajib tahu, begini cara menyimpan ikan yang benar agar tahan lama sampai berhari-hari (Tribunjualbeli.com)

Rentang Waktu Menyimpan Ikan di Kulkas

Namun, penting untuk mengetahui bahwa penyimpanan makanan di kulkas pun ada batas waktunya, salah satunya ikan segar.

Dua hari adalah rentang aman untuk memasak ikan segar yang disimpan di lemari pendingin.

Badan FDA (Food Drug Association) Amerika Serikat merekomendasikan menyimpan ikan segar, udang, kerang, dan cumi-cumi hanya satu hari, maksimal dua hari di lemari es.

Baca Juga: Gak Perlu Ketergantungan Obat, Ternyata Ikan Murah dan Super Enak Ini Ternyata Bisa Jadi Obat Kolestrol Alami!

Baca Juga: Pedagang Pecel Lele Bongkar Rahasia Lele Kriuk Kering dan Gurih Banget, Kuncinya Melumuri Ikan dengan Bahan Dapur Ini

Kendati demikian, ada beberapa jenis ikan yang segarnya bisa tahan lebih lama di tempat penyimpanan seperti ikan bass, flounder, tuna, swordfish, trout, dan salmon yang dapat bertahan tiga hingga lima hari.

Namun, ikan berminyak, seperti makarel, bluefish dan sarden, memiliki waktu yang sedikit lebih pendek.

Pastikan untuk memasak dan memakannya dalam waktu tiga hari. Nah, setelah dimasak, biasanya akan ada sisa atau belum termakan.

Waktu yang direkomendasikan untuk menyimpan ikan yang sudah dimasak adalah dua hingga tiga hari.

Baca Juga: Sebelum Digoreng, Coba Lumuri Ikan dengan Sedikit Mentega, Siap-siap Kaget Lihat yang Terjadi saat Dimasukan ke Minyak!

Baca Juga: Cuma Rp 30 Ribu Per Kilo, Ikan yang Dijual Di Pasar ini Ternyata 1000 Kali Lebih Sehat dari Salmon, Beli Sekarang!

 

 

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Berapa Lama Ikan Segar Bisa Disimpan di Kulkas?