Jenis Buncis di Pasaran
Di pasaran, kita bisa menemukan dua jenis buncis, buncis biasa dan baby buncis.
Yang biasa ukurannya lebih besar dan lebih panjang.
Sedangkan, seperti namanya, baby buncis punya ukuran lebih kecil, pendek dan warna hijaunya lebih muda.
Jenis-Jenis Buncis
Baca Juga: Terbongkar Cara Membuat Nasi Goreng yang Harumnya Bikin Ngiler, Cuma Perhatikan 3 Langkah ini
Nah, baby buncis punya tekstur lebih renyah sebenarnya dari buncis biasa.
Tapi karena ukurannya kecil, baby buncis lebih rentan menjadi overcooked hingga akhirnya tak renyah lagi.
Sedangkan, buncis biasa punya ukuran lebih besar sehingga lebih tidak rentan menjadi lodoh.
Proses Pemasakan Berpengaruh Pada Buncis Renyah