Jadi Rahasia Pedagang, Tambah Satu Bahan ini Ampuh Bikin Pisang Goreng Tetap Kriuk Walau Sudah Dingin

By Gustia, Selasa, 15 Desember 2020 | 05:15 WIB
Cukup Masukkan Satu Bahan Ini, Ternyata Begini Cara Agar Pisang Goreng Tetap Kriuk Walau Sudah Dingin (Freepik.com)

Tapi, takarannya haruslah tepat.

Soalnya, kalau dingin, tepung beras bisa sangat keras seperti batu.

Jadi, coba saja campur tepung terigu protein rendah dan tepung beras.

Kerenyahannya lebih bertahan dan tidak keras setelah dingin.

Kucinya, perbandingan tepung beras lebih sedikit.

Jangan lupa dicoba di rumah, ya!

Artikel ini telah tayang di Grid.id dengan judul, Pisang Goreng Tetap Renyah Meski Sudah Dingin, Rahasianya Jangan Lupa Campur Satu Bahan Penting ini!

Baca Juga: Resep Pisang Goreng Kremes Enak Dan Renyah Ini Selalu Bikin Rindu