6. Jaga kesehatan gusi
Penyakit gusi menyebabkan bau mulut. Bakteri berkumpul di dasar gigi sehingga menyebabkan bau mulut.
7. Basahi mulut
Seseorang bisa mengalami kerusakan gigi dan bau mulut jika tidak memproduksi air liur yang cukup. Jika mulut kering, minumlah banyak air di siang hari.
8. Temui dokter
Jika bau mulut terus berlanjut meskipun sudah berusaha sebaik-baiknya, temuilah dokter untuk memeriksa apakah ada masalah terkait dengan kondisi medis.
Artikel ini telah tayang di GridHealth.id dengan judul, Coba Rutin Minum Air Tebu, 5 Manfaat Luar Biasa Ini Bakal Dirasakan Tubuh