Tak Sengaja Rebus Daging dengan Air Dingin, Ibu Rumah Tangga ini Kaget Masakannya Rebutan Di Meja Makan

By Raka, Kamis, 10 Juni 2021 | 14:30 WIB
Ini manfaat dari rebus daging menggunakan segelas air dingin (Kolase Sajian Sedap)

Bedanya Air Dingin dan Air Mendidih

Tahukah kamu, daging akan mengeluarkan efek yang berbeda ketika direbus dengan air dingin atau air mendidih.

Yuk, kita cari tahu,

Air Dingin : Pori-pori daging akan terbuka dan juice akan keluar.

Air Mendidih : Pori-pori daging akan terkunci sehingga juice tetap ada dalam daging.

Baca Juga: Baru Semalam Tabur Baking Soda pada Daging Sebelum Dimasak, Wanita ini Loncat Bahagia Saat Lihat Hasilnya Begitu Matang

 

Jadi Mana yang Lebih Baik?

Daging sapi

Jadi, kalau ditanya mana yang lebih baik, jawabannya tergantung masakan yang akan dibuat.

Jika ingin membuat sup yang kita makan kuahnya, tentu lebih baik rebus dengan air dingin.

Dengan begitu, pori-porinya akan terbuka, juice akan keluar dan kuah sup bisa sedap maksimal.

Tapi, kalau ingin membuat masakan yang kita makan dagingnya, misalnya empal dan ayam kuning, pastikan memasukkan daging ketika air telah mendidih, ya.

Karena kita ingin daging yang masih juicy dan bukannya kering karena juice nya telah keluar.

Artikel berlanjut setelah video berikut ini.