Makanan untuk Obat Sinusitis, dengan Rutin Konsumsi Bahan Alami Ini Nafas Anda Bisa Kembali Lega

By Gusthia Sasky T, Selasa, 29 Juni 2021 | 13:40 WIB
Makanan untuk Obat Sinusitis (Freepik.com)

Dari sup ayam hingga sup sayuran dengan bumbu segar, Anda dapat memilih dari berbagai resep favorit.

7. Irigasi hidung

Irigasi hidung sangat efektif untuk meredakan hidung tersumbat dan iritasi.

Anda dapat melarutkan ½ sendok teh garam ke dalam ½ cangkir air hangat.

Tuang campuran dalam botol peras.

Teteskan 5 tetes larutan ke dalam satu lubang hidung sambil memiringkan kepala agar keluar dari lubang hidung lainnya.

Baca Juga: 4 Makanan untuk Obat Parkinson, Baik Dikonsumsi Sebelum Datangi Dokter

Lakukan ini dengan setiap lubang hidung, maka akan menenangkan sinus dan membuang bakteri.

Manfaat Kunyit

Murah dan mudah ditemukan, siapa sangka ternyata kunyit bisa berikan banyak manfaat baik untuk tubuh.

Manfaat yang diberikan pun tak main-main loh.