Satu Indonesia Baru Tahu, Bukannya Bikin Bersih, Keseringan Mandi Malah Bisa Jadi Malapetaka untuk Tubuh!

By Gusthia Sasky T, Kamis, 15 Juli 2021 | 17:40 WIB
Mandi (Freepik.com)

Manfaat Mandi dengan Air Dingin

Yang suka mandi dengan air dingin Anda beruntung banget.

Karena mandi air dingin bisa membantu penurunan berat badan, loh.

Ahli pun menjelaskan hubungan keduanya.

Dilansir melalui Grid.ID dari Healthline, perlu diketahui bahwa lemak putih adalah lemak yang kita kaitkan dengan kondisi seperti obesitas dan penyakit jantung.

Kita semua terlahir dengan lemak cokelat (brown fat).

Baca Juga: Banyak yang Belum Tahu, Bau Pesing Bikin Pusing di Kamar Mandi, Ternyata Bisa Hilang Cuma Pakai Baking Soda, Begini Caranya!

Para peneliti telah menemukan bahwa lemak cokelat memainkan peran penting dalam kesehatan orang dewasa.

Tingkat lemak cokelat yang sehat menunjukkan bahwa lemak putih akan berada pada kondisi yang sehat pula.

Lemak cokelat diaktifkan oleh paparan suhu dingin.

Namun, tetap saja orang yang mengalami obesitas tidak bisa begitu saja mulai mandi air dingin untuk menurunkan berat badan tanpa mengubah kebiasaan gaya hidup lainnya.

Tetapi mandi air dingin 2 atau 3 kali seminggu dapat berkontribusi pada peningkatan metabolisme.